Senin, 10 September 2018

SAT SABHARA POLRES KETAPANG SIAP SIAGA LAKUKAN PENGAMANAN OBJEK VITAL




Pada Senin (10/09) , Semakin besarnya kebutuhan masyarakat dibidang keamanan untuk pribadi masyarakat salah satunya keamanan menyimpan harta benda khususnya lembaran Rupiah milik mereka. Masyarakat umumnya mempercayakan Rupiah-rupiah mereka berada di Bank Bank yang ada disekitar mereka juga.

Melihat rawannya hal ini akan menyebabkan tindakan kriminalitas khusunya perampokan uang-uang nasabah maka Kepolisian Republik Indonesia bekerja sama dengan Pihak Bank dengan mengadakan MOU agar dapat menempatkan personel dari kepolisian diBank tersebut.




“Ini sudah menjadi tanggung jawab kami sebagai Bhayangkara dari Kepolisian kami akan tetap menjaga uang para nasabah di bank yang kami jaga” ujar Bripda ZULFIKAR selaku personel Pam Obvit Sat Sabhara Polres Ketapang  yang melaksanakan  PAM di Bank BNI dijalan Rsuprapto Kabupaten Ketapang.


Penulis : TimHUMASKTP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar